Search

Lima Hal yang Sebaiknya Ada Tahu Sebelum Berinvestasi dalam Bitcoin - Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM - Belakangan, Bitcoin menjadi salah satu jenis investasi yang cukup mencuri perhatian publik.

Kehadirannya yang digadang-gadang bisa stabl dan mudah beradaptasi mejadikannya banyak diminati.

Namun, setidaknya ada 5 hal yang sebaiknya diketahui sebelum berinvetasi dalam Bitcoin.

Kenali Investasi Bitcoin

Ada banyak hal yang harus diperhatikan sebelum seseorang memutuskan untuk berinvestasi di bitcoin.

Septiady, owner cryptoharian.com, platform yang berkutat pada urusan ethereum, aset kripto, blockchain dan sejenisnya, menyarankan agar investasi bitcoin tidak asal ikut-ikutan karena sedang tren di pasar dunia dengan menunjukkan peningkatan yang cukup mencengangkan.

"Karena Bitcoin tergolong baru dan bukan barang yang mudah dimiliki, perlu pengetahuan lebih hingga benar-benar paham pola permainannya sebelum memutuskan untuk bermain dan berinvestasi menggunakan Bitcoin,". katanya.

Meski nilai Bitcoin mampu menunjukkan peningkatan nilai signifikan di pasar virtual, kata dia, namun jika tidak paham aturan mainnya maka akan sama saja.

"Apalagi return yang menggiurkan akan membuat banyak orang mudah tergesa-gesa hingga melupakan aturan dasarnya,"katanya.

Gambaran Umum Cara Kerja Bitcoin

Let's block ads! (Why?)

Baca Or Read Again https://www.tribunnews.com/bisnis/2020/08/08/lima-hal-yang-sebaiknya-ada-tahu-sebelum-berinvestasi-dalam-bitcoin

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Lima Hal yang Sebaiknya Ada Tahu Sebelum Berinvestasi dalam Bitcoin - Tribunnews.com"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.